Buber Ketua DPRD Pelalawan Diisi Ceramah Tentang Kisah Siti Hawa

Buber Ketua DPRD Pelalawan Diisi Ceramah Tentang Kisah Siti Hawa

Metroterkini.com - Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Pelalawan, Nazaruddin Buka Bersama (Buber) dengan masyarakat Pelalawan, buka bersama ini dihadiri Anggota DPRD dan sejumlah pegawai Pemkab Pelalawan, serta undangan lainya. 

"Acara ini juga mengundang anak yatim piatu," Jelas warga pangkalan Kerinci, Pendi dilokasi itu.

Acara ini dimuali dengan ceramah oleh ustaz Karmani menunggu berbuka, dan dilanjutkan buka bersama, serta sholat magrib, stelah itu makan malam dirumah Dinas Ketua DPRD Pelalawan, Riau, Senin (13/6/16).

"Yang saya dengar ceramah ustaz masalah buah khuldi dimakan Siti Hawa," Kata Pendi.

Selesai acara ratusan undangan meninggalkan tempat, sempat terlihat undangan utusan dari PT. Riau Pulp and Paper disela - sela warga.[bb]

Berita Lainnya

Index