Inilah Cara Perawatan Batu Giok Neon Aceh

Jumat, 02 Oktober 2015 | 00:00:03 WIB

Metroterkini.com - Nama Batu Neon Aceh begitu, Batu yang berasal dari Tanah Rencong ini memiliki kekerasan yang medium yaitu 7 skala mohs. Batu ini termasuk batu fleksibel dan transparan serta tergolong batuan semi permata.Jika dilihat dari Penampakannya batu neon Aceh sangat indah dan memukau.

Batu Giok Neon Aceh merupakan salah satu jenis akik indocrase yang terkenal hingga ke Taiwan dan Korea. Menurut penuturan pedagang Batu Neon Aceh memang banyak diincar oleh para kolektor dan batu ini menyimpan kekhasan tersendiri dibanding batu jenis giok Aceh yang lainnya.

Untuk menjaga agar penampilan batu tetap cantik dan menarik, anda harus merawat batu tersebut. Ada beberapa cara yang bisa dilakukan untuk menjaga atau untuk meningkatkan kualitas batu yang anda miliki. Berikut kami sajikan Tips Perawatan Batu Neon Aceh.

1.  Jika Batu Neon Aceh telah menjadi cincin, maka cara terbaiknya adalah dengan memakainya setiap hari, karena dengan bantuan suhu tubuh kita (sekitar 37oC) akan mempercepat Kristal batu akik ini

2. Untuk semakin mengkilapkan dan mempercepat proses Kristal, kita bisa menggosoknya dengan bahan dari kulit

Demikian ulasan kami tentang Tips Perawatan Batu Neon Aceh. Semoga sajian kami yang sangat singkat ini dapat memberikan tambahan pengetahuan dalam merawat batu yang menjadi barang kesayangan anda.[psb]

Terkini