50 Nelayan Meranti Ikuti Workshop Rehabilitas Laut

50 Nelayan Meranti Ikuti Workshop Rehabilitas Laut

Metroterkini.com - Sebanyak 50 orang nelayan dari kelompok nelayan yang ada di Kabupaten Meranti diberikan workshop selama 2 hari yang ditaja oleh Kadis Perikanan dan Kelautan Kabupaten Meranti.

"Kita perlu kaji lagi bantuan yang kita berikan kepada masyarakat karena harus diprioritaskan dengan baik," demikian dikatakan Kepala dinas Kelautan dan Perikanan Kabupaten Kepulauan Meranti, Drs Askandar, Msi di Ballrom Kopi Tiam Jalan Diponegoro, Selatpanjang, Rabu (29/4/15).

"Kita harus benar-benar mengelolah secara baik ekosistem kelautan karena selama ini tidak pernah ada yang terkelola dengan baik harus di canangkan dengan baik agar di kembangkan secara baik di setiap kabupaten yang ada," tambah Askandar.

Askandar juga mengajak kepada para perserta Fasilitasi Rehabilitas Ekosistem Wilayah persisir agar peka akan hasil perikanan kita harus kreatif untuk memprioritaskan itu semua agar dapat dikelola dengan baik.

"Tolong kembangkan karena hasil laut kita banyak kita harus berhasil mengelola hasil laut kita karena banyak sekali peluang bisnis belum terkelola dengan baik karena daerah kita kaya akan hasil laut dam harus pandai mengemas kreatipitas dari melayan dan kelompok pengawas nelayan di Kabupaten Meranti," pungkasnya. [azw]

Berita Lainnya

Index